Dugaan Penipuan, Dirut PT. Bumi Palapa Perkasa Resmi Dilaporkan Ke Polda NTB

“Faktanya, yang menyelesaikan semua itu adalah saya bukan Agus.  Kami memiliki jejak digital terkait semua itu,” tegasnya.

Hingga saat ini, Direktur Utama PT.Bumi Palapa Perkasa belum berhasil diwawancara.[β.01/G]