HUT IBI Ke 70, Wabup Bima: Jika ingin Turunkan Angka Stunting, bergantung tangan dingin Ibu dan Bidan

Kabupaten Bima || Berita NTB–Pengurus Cabang Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Kabupaten Bima menggelar Bakti Sosial, Pelayanan Keluarga Berencana (KB), Pemasangan KB Gratis, Pelayanan Ibu Hamil dan Remaja serta Donar Darah dalam rangka  Hari Ulang Tahun (HUT) ke 70 tahun 2021. 

Kegiatan dilangsungkan di lapangan Volly Desa Leu Kecamatan Bolo, Sabtu 19 Juni 2021 dengan mengusung tema “ Optimalisasi peran bidan pada Layanan terbaru KIA-KB dan kesehatan Reproduksi dalam mendukung Penguatan pelayanan primer”.

Wakil Bupati (Wabup) Bima Drs H Dahlan HM Noer, ikut menghadiri kegiatan organisasi profesinya para Bidan tersebut. Selain dihadiri Wabup Dahlan, hadir pula Ketua Pengurus Daerah Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Prov. NTB, Ketua PC IBI Kabupaten Sumbawa, Ketua PC IBI Kabupaten Bima, Camat Bolo dan Kepala Desa (Kades) Leu.

Atas nama Pemerintah, Wakil Bupati menyampaikan Selamat hari ulang tahun yang ke –  70 pada IBI. Diusianya yang ke- 70 IBI tetap sukses  dan semakin profesional.

‘’Kalau berbicara profesional, kita harus berbicara mutu serta kualitas,’’ujar Wabup, dalam sambutannya dihadapan para Bidan.

Dijelaskan Wabup, tindak-tanduk para bidan harus mengutamakan mutu atau kualitas. Karena di tangan para bidanlah angka kematian ibu dan bayi.

Loading

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar