Tutup Perjalanan 2021, Dompet Dhuafa Bukukan Rasio Penyaluran Sebesar 83.75 Persen

 

Mengawali 2022,  Dompet Dhuafa mengajak seluruh masyarakat bersiap menghadapi tantangan-tantangan kemiskinan saat ini dan di masa mendatang. Hingga saat ini, Dompet Dhuafa telah mengembangkan partisipasi publik dalam gerakan filantropi, lebih dari Rp 424 Milyar, dan angka tersebut merupakan wujud kolaborAksi yang sekarang kita kelola bersama-sama, sebagai intervensi kepada 3.059.118 jiwa penerima manfaat,” papar Bambang Suherman, selaku Direktur Komunikasi dan Aliansi Strategis Dompet Dhuafa, dalam paparannya di pembukaan puncak Indonesian Humanity Summit (I-HitS) pada Selasa, (4/1/2022).

JAKARTA, Berita NTB.-Direktur Komunikasi dan Aliansi Strategis Dompet Dhuafa  Bambang Suherman  mengungkapkan syukur atas lancarnya Public Expose sebagai momen pembuka puncak I-HitS 2022, “Alhamdulillah hari pertama di rangkaian kegiatan Indonesian Humanity Summit 2022 berjalan dengan lancar. Di hari ini kita memang merancang sebuah agenda dari para inspirator, para pegiat langsung isu-isu kemanusiaan hingga advokasi bagi nilai-nilai keseragaman dan kesetaraan. Para narasumber hari ini juga mitra-mitra strategis dari Dompet Dhuafa hadir dengan ragam paparannya”.

Loading

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar