Pimpin Tabligh Akbar, Pj Wali Kota Kutuk Keras Agresi Israel di Palestina

“Dengan mencapai tujuan-tujuan ini, diharapkan Tabligh Akbar dapat menjadi langkah nyata dalam memperkuat solidaritas dan empati masyarakat Kota Bima terhadap perjuangan rakyat Palestina. Doa dan dukungan moral adalah bentuk Jihad nyata yang bisa kita diaplikasikan dalam menyelami duka rakyat Palestina,” jelas HM. Rum.

“Saya menghimbau kepada seluruh warga untuk senantiasa menggalang kegiatan sholat berjamaah di masjid-masjid di Kota Bima dan meminta kepada para jamaah agar disetiap rakaat terakhir sholat berjamaah untuk mengumandangkan Doa Qunut Nazillah yang dihajatkan untuk kedamaian Palestina. Semoga doa dan dukungan kita diijabah oleh Allah dan segera mengangkat duka dan penderitaan rakyat Palestina,”jelas Rum.

(A/ADV)

Loading

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar