Pj Wali Kota Bima Pimpin Apel Gabungan Cipta Kondisi, Pengunjung Taman Amahami Satu Persatu Diperiksa

Baca juga: Pj Wali Kota Bima Serahkan Peralatan Catering untuk Seluruh RW di Kecamatan Raba

“Terima kasih kepada jajaran TNI/Polri, jaga diri masing-masing. Saya berharap, jangan pernah takut atau tunduk pada kemaksiatan,” jelasnya.

Pada kegiatan Patroli KRYD (kegiatan rutin yang ditingkatkan) di wilayah hukum Polres Bima Kota tersebut, jumlah personil yang diterjunkan sebanyak 150 orang gabungan dari TNI, Polri, Satpol PP, Dishub serta Pokdarkamtibmas.

Loading

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar