Warga Kelurahan Kodo menyambut baik kunjungan dan bantuan yang diberikan oleh PJ Wali Kota Bima,”ujarnya.
Mereka berharap bantuan ini dapat terus berlanjut dan program-program lainnya juga bisa menyentuh berbagai aspek kehidupan masyarakat.
Dengan adanya bantuan program pompanisasi ini, diharapkan ketersediaan air bersih di Kelurahan Kodo akan semakin membaik dan kesejahteraan masyarakat pun meningkat.