H.Muhammad Lutfi: Pawai Rimpu Untuk Menggeliatkan Perekonomian Masyarakat

KOTA BIMA, (Berita NTB)-Dalam rangka mempertahankan warisan budaya ditengah perkembangan zaman yang semakin modern, Pemerintah Kota Bima kembali menggelar Pawai Rimpu.

Setelah sebelumnya berhasil memperoleh Rekor Muri di Tahun 2019 dan Tahun 2022. Kini Pawai Pesona Rimpu Mantika mengusung tema “Rimpu Ma Ambi, Heritage of Bima”.

Wali Kota Bima H. Muhammad Lutfi, SE memimpin Rapat Koordinasi pelaksanaan Pawai Rimpu yang akan digelar pada 7 Mei 2023 mendatang yang bertempat di Aula Kantor Wali Kota Bima, Rabu,(03/05/ 2023).

Wali Kota Bima didampingi Staf Ahli Wali Kota, Asisten I, Asisten III, dan dihadiri sejumlah Kepala Dinas dan Kabid Perangkat Daerah Lingkup Pemerintah Kota Bima, Camat dan Lurah.

Loading

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar