Breaking News: Pj Wali Kota Bima Mohammad Rum Terima Kunjungan Calon Investor dari Korea

Pada kunjungan ini, Rum dengan antusias mendampingi para calon investor Korea yang akan meninjau potensi pengembangan wisata di destinasi pantai Lawata, salah satu destinasi wisata unggulan di Kota Bima.

Dalam sambutannya, Rum menggarisbawahi pentingnya kerja sama dengan investor asing dalam mengembangkan sektor pariwisata yang kaya akan keindahan alam dan budaya di daerah ini.

Baca jugaPj Wali Kota Bima Pimpin Operasi Pasar Rutin Bersama Perum Bulog

“Rum mengatakan, Kota Bima memiliki lingkungan investasi yang kondusif, dengan berbagai insentif dan dukungan yang diberikan kepada para investor,”tegasnya.

Loading

5 1 vote
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
Lihat semua komentar